Bilangan Asli: Pengertian Dan Contohnya

Posted on

Bilangan Asli – Artikel kali ini akan membahas mengenai Bilangan asli yang mana meliputi pengertian dan juga contohnya. Langsung saja simak penjelasan selengkapnya berikut ini .

Pengertian Bilangan Asli

Bilangan asli adalah bilangan bulat positif dan bukan nol. Atau pengertian bilangan asli dapat  juga di anggap sebagai bilangan positif, mulai dari 1 hingga  seterusnya.

Berikut ini adalah contoh  dari himpunan bilangan asli atau bilangan positif :

Berikut ini adalah contoh lengkap dari bilangan asli yang akan dapat  mempermudah anda  untuk memahami tentang  bilangan asli atau bilangan positif.

Bilangan Asli

Contoh Himpunan Bilangan Asli Secara Umum

A = {  1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 , 10 , 11 , ….. }

Bisa  diartikan bahwa bilangan asli adalah, awal  dari angka satu, dua, tiga, empat dan seterusnya, sampai  tidak terbatas.

Contoh Bilangan Asli Kurang Dari 10

A = { 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 }

Bisa  diartikan bahwa himpunan bilangan asli yang kurang dari 10 berbeda dengan bilangan asli secara umum yang tidak terbatas. Sedangkan  untuk bilangan asli kurang dari 10 adalah diawali  dari angka satu dan berakhir hanya sampai angka sembilan.

Contoh Himpunan Bilangan Asli Kurang Dari 15

A = { 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 , 10 , 11 , 12 , 13 , 14 }

Bisa  diartikan bahwa himpunan bilangan asli yang kurang dari 10 berbeda dengan bilangan asli secara umum yang tidak terbatas. Sedangkan untuk  bilangan asli kurang dari 15 sama saja dengan bilangan asli yang  kurang dari 10. Yaitu bilangan yang diawali  dari angka satu dan berakhir hanya sampai angka empat belas.

Baca Juga :  Korelasi Adalah : Pengertian, Bentuk, Rumus, Manfaat, Kegunaan Dan Macamnya

Contoh Himpunan Bilangan Asli kurang dari 7

A = {  1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 }

Bisa  di artikan bahwa bilangan asli kurang dari 7 sama halnya dengan bilangan asli kurang dari 10 dan 15. Yaitu bilangan yang diawali  dari angka satu  yang  berakhir hanya sampai angka enam.

Contoh Himpunan Bilangan Asli Kurang dari 6

A = { 1 , 2 , 3 , 4 , 5 }

Himpunan bilangan asli yang diawali  dari angka 1 hingga angka 4.

Contoh himpunan Bilangan Asli Antara 1 dan 10

A = {  2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 }

Himpunan bilangan asli yang diawali dari angka 2 hingga angka 8.

Contoh Himpunan Bilangan Asli Antara 8 dan 9

A = {   }

Himpunan bilangan asli antara angka 8 dan 9 adalah kosong atau dapat juga  diartikan tidak ada.

Contoh Himpunan Bilangan Asli antara 5 dan 15

A = { 6 , 7 , 8 , 9 , 10 , 11 , 12 , 13 , 14 }

Himpunan bilangan asli yang diawali  dari angka 6 sampai  angka 14.

Contoh himpunan bilangan asli antara 4 dan 10

A = {  5 , 6 , 7 , 8 , 9 )

Himpunan bilangan asli yang diawali dari angka 5 sampai  angka 8.

Contoh Himpunan Bilangan Asli Antara 10 dan 50 Yang Habis Dibagi 4

A = {  12 , 16 , 20 , 24 , 28 , 32 , 36 , 40 , 44 , 48 }

Demikianlah penjelasan singkat mengenai Bilangan Asli semoga mudah dipahami dan juga bermanfaat untuk kalian semua ya , terimakasih.